Download Drift Max Pro Terbaru

usefulcraft.com – Dari semua game drifting legendaris Drift Max, kini hadir game balapan drifting baru: Drfit Max Pro ! dengan lebih banyak seri yang keren dan dengan ratusan tantangan.

Game ini menampilkan tampilan yang realistis dan grafis yang memukau. Keinginan kamu untuk me-modifikasi ulang mobil sesuai dengan keinginan kamu agar lebih bertenaga dapat kamu lakukan di game ini. Drift Max Pro adalah game yang cocok buat kamu yang suka dengan game balap dan drifting.

Drift Max Pro berbeda dengan game balapan biasanya, game ini lebih menekankan teknik drifting yang digunakan dibandingkan dengan mencapai garis finish pertama. Namun, teknik drifting dalam game ini cukup mudah, kamu dapat mempelajari nya saat bermain game ini. Kamu harus terus melaju untuk meraih poin sebanyak mungkin.

Features and Highlights

Drift Max Pro fitur

Drift Max Pro ini menawarkan grafis drifting yang realistis, kamu dapat melihat mobil sport secara nyata dan arena balapan yang luar biasa. Bukan hanya kecepatan yang dinilai, namun teknik drifting juga perlu kamu pertimbangkan untuk mendapatkan poin lebih besar.

Tidak seperti game balapan biasanya, Drift Max Pro hadir dengan beragam fitur yang luar biasa sehingga kamu akan merasakan sensasi balapan yang sesungguhnya. Bukan hanya itu, dengan grafis yang sudah 3D membuat kamu sangat nyaman bermain.

Dengan suara yang realistis menjadikan suasana nya begitu nyata. Selain itu, kamu juga bisa berkendara sambil menikmati panorama di jalan yang juga mengagumkan dan eksotic. Juga ada beberapa fitur lain yang dapat kamu nikmati berikut ini :

Race Locations

Untuk lokasi balap dan Drift, ada beberapa lokasi balapan yang menakjubkan yang bisa kamu pilih. Mulai dari lokasi sekitar Tokyo, Moskow, Jepang, New York, Amerika Serikat, dan masih banyak lagi. Bukan hanya balapan, kamu juga bisa melihat indahnya pemandangan di luar negeri.

Night and Day Mode

Mode Drift Max Pro

Jika kamu ingin melihat indahnya pemandangan race di siang hari, kamu bisa memilih mode siang. Sebaliknya, jika kamu ingin melihat pemandangan race dengan kilauan cahaya lampu, kamu bisa memilih mode malam. Kamu juga dapat memilih dua mode yang kamu suka yakni mode malam dan mode siang.

Customization Options

customization Drift max pro

Kamu bisa memilih mobil sport ter keren yang ada dan me-modifikasi nya menjadi lebih keren sesuai dengan style kamu. Game yang satu ini memungkinkan kamu me-modifikasi mobil sesuai dengan yang kamu inginkan. . Hal ini dilakukan untuk meningkatkan performa mobil saat balapan dan mempercantik tampilan mobil kamu.

Multiplayer

Multiplayer Drift Max Pro

Kamu dapat mencoba mengajak dan menantang teman kamu jika kamu merasa sudah jago drifting. Kamu bisa menjadi yang tercepat di arena balapan dan meraih kemenangan.   Kamu dapat melihat kehebatan kamu di urutan papan score dan peringkat di akhir permainan nanti.

Download Drift Max (Terbaru 2023)

Drift Max Pro menawarkan balapan mobil yang berbeda dengan game balapan biasanya. Kamu bukan hanya harus menjadi yang tercepat sampai garis finish, namun kamu juga harus menjadi yang ter keren dalam melakukan drifting. Game yang satu ini menawarkan grafis realistis sehingga kamu dapat merasakan balapan yang real.

Penutup :

Drift Max Pro adalah game yang sangat menyenangkan buat kamu pencinta game balap, kamu dapat menentukan lokasi yang dapat memanjakan mata juga terdapat dua mode yang bisa kamu pilih. Kamu juga bisa mengundang teman untuk menantang nya balapan agar permainan semakin seru. Download Drift Max Pro versi terbaru untuk Android kamu.

Baca juga ulasan di bawah ini :

  1. Download Apk Douyin Tik Tok China
  2. Musixmatch Premium Apk Download
  3. Download RFS Mod Apk All Unloc Gratis (Terbaru 2022)
Verified by MonsterInsights